Tiga Ciri Sifat kerja Keras
Ulasan singkat tentang pekerja keras akan memberikan wawasan lebih untuk mengembangkan profile diri menjadi lebih baik. Bekerja keras harus diawali dengan niat yang baik dan Langkah yang benar. Sifat yang harus ada pada diri seorang pekerja keras.
Mengasah Skill
Skill sangat diperlukan dalam segala urusan, sehingga kita akan selalu bermanfaat untuk diri sendiri dan orang lain. Skill erat kaitannya dengan peluang kerja, jadi memiliki Ijasah saja tidak cukup. Seseorang harus mengembangkan skill untuk memenuhi tuntutan dunia kerja agar selalu dibutuhkan industri
Konsisten
Seorang pekerja keras ditandai dengan konsisten dalam usaha mereka. Mereka tidak hanya bekerja keras dalam waktu singkat, tetapi juga mampu mempertahankan tingkat kerja yang tinggi dalam jangka panjang. Konsisten dalam pekerjaan sangat dipengaruhi oleh lingkungan kerja yang mendukung, maka pekerja keras harus mampu menciptakan, merubah atau memilih lingkungan kerja agar berdampak positif dalam target dan terwujud konsisten kerja yang baik.
Rasa Bangga
Jangan meludah pada sumber air yang kita minum. Itu ungkapan yang tepat agara selalu mempunyai rasa bangga dengan pekerjaan dan nama baik Lembaga. Mulailah dengan bekerja setulus hati, membangun kerjasama team dan mencapai target besar.
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Melampaui Kartini: Perjuangan Perempuan Nusantara
Setiap tanggal 21 April, bangsa Indonesia merayakan Hari Kartini. Tokoh bangsawan Jawa ini dikenal luas karena pemikirannya tentang emansipasi perempuan, terutama
Berbuat Baik Kepada Sesama Serta Peringatan Untuk Orang Yang Celaka
Berbuat Baik Kepada Sesama Surah Ali 'Imran ayat 134. Berikut adalah ayat lengkapnya: الَّذِينَ يُنفِقُونَ فِي السَّرَّاءِ وَالضَّرّ
Bersukur Bermakna Merepotkan Diri Seorang Hamba Dengan Hanyut Dalam Ibadah[1]
وَعَنْ عَائِشَةَ رَضِيَ اللهُ عَنْهَا ، قَالَتْ : كَانَ النَّبِيُّ – صَلَّى اللهُ عَلَيْهِ وَ


